Cara Mencegah Korsleting Listrik
Korsleting listrik tidak hanya berbahaya bagi penghuni rumah, namun juga bagi sekitar. Kenapa? Tidak lain karena korsleting listrik dapat menyebabkan percikan api, terbakarnya kabel internal, hingga menyebabkan kebakaran. Kebakaran yang merambat biasanya terjadi karena korsleting listrik yang awalnya tidak diketahui. Hal-hal besar dimulai dari hal sederhana. Apa saja yang dapat dilakukan agar korsleting listrik tidak …. Read More
Keselamatan Listrik
Keselamatan listrik adalah pekerjaan yang memiliki resiko tinggi yang dapat menyebabkan fatality. Dalam pekerjaan listrik, banyak yang mengalami cedera bahan meninggal tersetrum listrik. Arti dari tersetrum adalah sensasi yang mengejutkan atau kontaksi otot dimana seseorang mengalami aliran listrik menjalar ditubuhnya. Tersetrum dapat mengakibatkan luka bakar yang serius bahkan membunuh jika kontraksi otot cukup parah hingga …. Read More